Kegiatan IMTAQ SDN 63 Dodu Kota Bima,Perkuat Iman dan Takwa Para Peserta Didik

Kota Bima,Jum'at 9 Januari 2026, Suasana khidmat menyelimuti mushola sekolah Sdn 63 Dodu Kota Bima,Kepala sekolah,guru,staf dan seluruh peserta didik,berkumpul untuk mengikuti kegiatan Imtaq yang rutin di laksanakan setiap hari jum'at pagi.Kegiatan kali ini di buka oleh bapak Hasnun s,pd,i selaku guru agama di SDN 63 Dodu Kota Bima.Dalam kegiatan tersebut beliau menyampaikan pentingnya pendidikan karakter bagi para peserta didik.

Menurut beliau,Imtaq bukan hanya tentang mempelajari ilmu agama,tetapi juga tentang menerapkan nilai nilai moral dan akhlak mulia dalam kehidupan sehari hari.para peserta didik terlihat antusias mengikuti kegiatan imtaq ini,mereka tanpa khusu mendengarkan ayat ayat suci al qur'an dan surat yasin,serta berdoa dengan penuh harap.Semoga kegiatan imtaq yang di laksanakan pada ini dapat membantu para peserta didik untuk menjadi pribadi yang beriman dan bertakwa kepada Allah SWT,Serta memiliki akhlak yang mulia.